Berita Terbaru :

Sony Siapkan Smartphone Android Untuk Saingi iPhone 5 dan Galaxy S III

Diposting oleh Okaza on Sabtu, 17 November 2012

Sony Bangkit Lagi, Siapkan Smartphone Android Untuk Saingi iPhone 5 dan Galaxy S III: Sony mungkin kehilangan posisi di pasar smartphone, dibandingkan Apple atau Samsung. Namun mereka tetap percaya diri untuk mendapatkan [...]

SelengkapnyaSony Siapkan Smartphone Android Untuk Saingi iPhone 5 dan Galaxy S III

CEO RIM: BlackBerry 10 Adalah Mobile Computing Sesungguhnya

Diposting oleh Okaza

CEO RIM: BlackBerry 10 Adalah Mobile Computing Sesungguhnya: Ketika menjabat sebagai CEO RIM, Thorsten Heins memang dihadapkan dengan situasi yang ‘tidak mengenakkan’ terkait kondisi RIM saat itu tengah mengalami penurunan [...]

SelengkapnyaCEO RIM: BlackBerry 10 Adalah Mobile Computing Sesungguhnya

HTC Desire SV Hadir di India, Banderol Rp3,8 jutaan

Diposting oleh Okaza

HTC Desire SV Hadir di India, Banderol Rp3,8 jutaan: Pada ajang di Singapura beberapa waktu lalu, HTC memperkenalkan produk baru berlabel HTC Desire SV. Ponsel ini memperkaya daftar smartphone dual SIM GSM pabrikan asal [...]

SelengkapnyaHTC Desire SV Hadir di India, Banderol Rp3,8 jutaan

Samsung Galaxy S IV Hadir dengan Layar 5 Inchi 1080p di CES 2013?

Diposting oleh Okaza

Samsung Galaxy S IV Hadir dengan Layar 5 Inchi 1080p di CES 2013?: Layar 5 inchi plus resolusi full HD, tampaknya sudah menjadi tren smartphone terkini. Hal itu setidaknya, terlihat dari sejumlah vendor papan atas yang [...]

SelengkapnyaSamsung Galaxy S IV Hadir dengan Layar 5 Inchi 1080p di CES 2013?

Jelang Rilis, BlackBerry 10 Janjikan 100.000 Aplikasi Berkualitas

Diposting oleh Okaza

Jelang Rilis, BlackBerry 10 Janjikan 100.000 Aplikasi Berkualitas: BlackBerry 10 bakal diluncurkan tanggal 30 Januari 2013. Tak ingin membiarkan spekulasi liar berkembang, CEO RIM Thorsten mengungkapkan arah dan tujuan [...]

SelengkapnyaJelang Rilis, BlackBerry 10 Janjikan 100.000 Aplikasi Berkualitas

Jaws Revenge, Jadi Hiu Pemangsa Manusia

Diposting oleh Okaza

Jaws Revenge, Jadi Hiu Pemangsa Manusia: Jaws merupakan film tentang hiu pemangsa yang sangat terkenal di tahun 80an. Hingga sekuel keempatnya yang bertajuk Jaws Revenge, fim ini telah membuat histeris jutaan penonton [...]

SelengkapnyaJaws Revenge, Jadi Hiu Pemangsa Manusia

STRAVA, Cocok Buat yang Hobi Bersepeda dan Lari

Diposting oleh Okaza

STRAVA, Cocok Buat yang Hobi Bersepeda dan Lari: Stava sejatinya adalah layanan web yang mencatat statistik kegiatan olahraga dengan berbasis GPS. Dengan adanya fitur GPS di ponsel Android dan iPhone, Strava melakukan [...]

SelengkapnyaSTRAVA, Cocok Buat yang Hobi Bersepeda dan Lari

Samsung Produksi Masal Layar Elastis?

Diposting oleh Okaza

Samsung Produksi Masal Layar Elastis?: Teknologi layar yang dikembangkan Samsung selalu menuai decak kagum, baru-baru ini rumor yang beredar adalah Samsung tengah memproduksi masal layar elastis untuk produk smartphone [...]

SelengkapnyaSamsung Produksi Masal Layar Elastis?

Kesendirian akan Membuka Matamu

Diposting oleh Okaza

Kesendirian akan Membuka Matamu: Tidak semua kesendirian itu menyedihkan,, ada kalanya kesendirian itu penting, bukan ingin menjauh tapi ingin tenang,,, bukan ingin pergi tapi ingin menetap dengan diam, sendiri mengajarkan [...]

SelengkapnyaKesendirian akan Membuka Matamu

7 Pemain Sepak Bola Yang Mendukung Palestina

Diposting oleh Okaza

7 Pemain Sepak Bola Yang Mendukung Palestina:  Israel memang telah lama menjajah tanah Palestina, dan itu membuat banyak orang di dunia mengecamnya, tidak tanggung-tanggung bahkan beberapa negara menolak barang ekspor [...]

Selengkapnya7 Pemain Sepak Bola Yang Mendukung Palestina

Bumi Gaza yang ku sayangi

Diposting oleh Okaza

Bumi Gaza yang ku sayangi: Sungguh... disanalah ku temukan  beragam keteladanan  yang tak kan  pernah kutepiskan dari ingatan tentang cintamu kepada Rabb azza wa jalla tentang pengorbananmu  untuk Al-Quds [...]

SelengkapnyaBumi Gaza yang ku sayangi

Perang Gaza, Medan Pertempuran Twitter

Diposting oleh Okaza

Perang Gaza, Medan Pertempuran Twitter: Perang antara Hamas dan Israel tak hanya memanas di Jalur Gaza. Keduanya menemukan medan pertempuran baru, yakni di media sosial. Secara langsung, kedua kubu melaporkan kondisi [...]

SelengkapnyaPerang Gaza, Medan Pertempuran Twitter

PM Mesir Serukan Kesepakatan Damai Israel-Hamas

Diposting oleh Okaza

PM Mesir Serukan Kesepakatan Damai Israel-Hamas: Perdana Menteri Mesir bertekad untuk mengintensifkan upaya negaranya mencapai perdamaian sementara serangan udara mematikan antara Israel dan militan Hamas di Gaza berlanjut [...]

SelengkapnyaPM Mesir Serukan Kesepakatan Damai Israel-Hamas

Yang Menakjubkan Dari Seekor Nyamuk

Diposting oleh Okaza

YANG MENAKJUBKAN DARI SEEKOR NYAMUK: Allah Subhanahu wa Ta’ala[ berfirman: ”Sesungguhnya Allah tidak malu membuat perumpamaan berupa nyamuk atau yang lebih rendah dari itu. Adapun orang-orang yang beriman, maka mereka [...]

SelengkapnyaYang Menakjubkan Dari Seekor Nyamuk